Jakarta, IDN Times - Manchester United segera kehilangan pemain bintangnya. Itu setelah Casemiro memutuskan untuk meninggalkan Old Trafford setelah berakhirnya musim 2025/26.
Casemiro dan MU sepakat untuk tidak memperpanjang kontrak yang akan berakhir pada Juni 2026 mendatang. Ia pun meninggalkan pesan yang cukup menyentuh setelah memutuskan untuk pergi.
