English Premier League (EPL) kedatangan bek asal Jepang pada musim panas 2025. Dia adalah Kota Takai. Takai bergabung dengan Tottenham Hotspur setelah direkrut dari Kawasaki Frontale dengan biaya 5,8 juta euro atau sekitar Rp110 miliar.
Takai pun menjadi bek Jepang kelima yang merumput di kasta tertinggi Inggris tersebut. Lantas, siapa saja empat bek sebelum Takai yang menjajal ketatnya persaingan EPL? Berikut daftar dan ulasannya!