Girona resmi mendatangkan Marc-Andre Ter Stegen dari Barcelona pada bursa transfer Januari 2026. Kiper asal Jerman tersebut berstatus pinjaman hingga akhir musim. Ter Stegen yang memiliki segudang pengalaman diharapkan membawa ketenangan di bawah mistar.
Kedatangan Ter Stegen membuat Girona memiliki cukup banyak kiper musim ini. Kebanyakan dari mereka merupakan kiper senior yang sudah berusia setidaknya 31 tahun. Termasuk Ter Stegen, berikut lima kiper yang dimiliki Girona pada 2025/2026 per 29 Januari 2026.
