Ajax Amsterdam merupakan klub papan atas yang berkompetisi di kasta teratas Liga Belanda. Mereka sejatinya dikenal memiliki salah satu akademi terbaik dan kerap menghasilkan talenta berbakat sepak bola.
Meski begitu, tak jarang mereka juga merekrut pemain dari klub liga lain, salah satunya Premier League. Ajax kerap merekrut pemain yang berasal dari klub-klub papan atas di kompetisi kasta tertinggi Liga Inggris tersebut.
Berikut merupakan sederet nama pemain terakhir yang didatangkan Ajax dari klub Premier League.
