Pertemuan antara Arsenal dengan Aston Villa di kerap kali menghadirkan laga seru dan penuh kejutan. Arsenal sebagai salah satu klub papan atas English Premier League (EPL) beberapa kali mendapat perlawanan dari tim kuda hitam seperti Aston Villa. Terlebih lagi, kedua sering kali diperkuat para pemain top dengan reputasi mentereng di sepak bola Inggris.
Sebagian dari mereka tercatat pencetak gol tersubur sejak duel pertama di liga Inggris dengan format First Division pada 1904/1905. Dilansir Transfermarkt, inilah lima pencetak gol tersubur dalam sejarah laga Arsenal versus Aston Villa per 29 Desember 2025.
