Banyak laga menarik akan tersaji pada pekan ke-13 Serie A Italia 2025/2026. Beberapa tim besar bakal bertarung memperebutkan kemenangan. Sederet laga ketat akan menjadi suguhan pada Sabtu (29/11/2025) hingga Selasa (2/12/2025).
Salah satu duel yang berpotensi sengit tersaji di Stadio Olimpico. Napoli bakal menantang sang pemuncak klasemen, AS Roma. Pertarungan kedua tim ini bakal krusial sebab pemenang bisa memimpin klasemen. Maka dari itu, laga berpeluang berjalan intens demi raihan tiga poin.
Termasuk pertemuan AS Roma dan Napoli, berikut tiga sajian menarik pada pekan ke-13 Serie A 2025/2026.
