Jakarta, IDN Times - Real Madrid berhasil melaju ke final Piala Super Spanyol musim 2025/26 di Jeddah, meski tanpa Kylian Mbappe dalam daftar rombongannya. Namun, Mbappe dipastikan akan tampil di final.
Kedatangan Mbappe tentu akan menambah kekuatan Los Blancos. Apalagi, mereka harus menghadapi sang musuh abadi di partai puncak, yakni Barcelona.
