A14 Bionic pernah menjadi chipset smartphone paling powerful di tahun 2020. Kala itu, chipset ini digunakan di smartphone merek Apple iPhone 12 series. Seiring berjalannya waktu, chipset kompetitor mulai bermunculan dan mengalahkan performa A14 Bionic.
Mulai dari perusahaan Qualcomm hingga MediaTek, berikut ini penulis sudah merangkum lima chipset Android pesaing A14 Bionic. Mana yang sudah kamu gunakan, nih?