ilustrasi HP (pexels.com/Jethro C.)
Biasanya, HP limbah yang bertebaran di pasar Indonesia merupakan HP yang tidak dijual secara resmi. Google Pixel, Sony Xperia, dan SHARP merupakan beberapa merek yang populer sebagai HP limbah di Indonesia. Walau begitu, ada juga beberapa merek resmi seperti Samsung, Apple, atau vivo yang ternyata memiliki HP limbah di Indonesia. Tentunya, semua merek tersebut tidak menjual HP limbah secara resmi. Justru, mereka tidak tahu menahu kalau ada produknya yang dijual secara ilegal dan dilabeli "HP limbah." Jadi, kamu gak bisa menyalahkan mereka soal kehadiran HP limbah.
Sejatinya, membeli HP limbah bukanlah suatu keputusan yang bijak. Sebab, HP limbah membawa lebih banyak kekurangan daripada kelebihan. Daripada membeli HP limbah, lebih baik kamu membeli HP resmi yang garansinya terjamin, harganya stabil, dan tidak memiliki risiko apapun. Namun, jika tetap ingin membeli HP limbah kamu harus siap menanggung semua risiko yang akan dihadapi.
Referensi:
Definisi: bidtik.kepri.polri.go.id/hp-limbah-jepang-ketahui-ini-dulu-sebelum-beli/ dan www.kaskus.co.id/thread/6337be2cd1cc6975d404c36a/apa-itu-hp-limbah-jepang
Kelebihan: shopee.co.id/search?keyword=hp%20limbah%20jepang, shopee.co.id/list/Hp%20Limbah%20Jepang, dan www.lazada.co.id/tag/hp-limbah-japan-murah/
Kekurangan: bidtik.kepri.polri.go.id/cara-mengatasi-hp-yang-imei-nya-terblokir/, eraspace.com/artikel/post/kenali-ciri-ciri-imei-terblokir-sebelum-alami-masalah-hp, www.investopedia.com/terms/w/warranty.asp, www.samsung.com/sg/support/mobile-devices/what-is-the-difference-between-phone-screen-repair-and-screen-replacement/, dan www.phonerepair.nz/blog/whats-inside-your-phone-a-look-at-the-parts-we-replace-mostnbsp
Risiko: www.mobiles.co.uk/blog/what-is-a-refurbished-phone/, mobileklinik.ca/blog/refurbished-vs-renewed-phones/, dan www.cashify.in/refurbished-vs-reconditioned-meaning-differences-and-more
Merek: www.sony.co.id/id, store.google.com/gb/category/phones?hl=en-GB, id.sharp/products/smartphone, dan www.lazada.co.id/tag/hp-limbah-japan-sony/