Ollie Snowy Mountain merupakan map baru yang ada di Undawn. Yap, map ini hadir ketika batas level pemain sudah menginjak di level 100. Ollie Snowy Mountain juga menghadirkan iklim yang lebih fresh, lho. Setiap tempat diselimuti hamparan bersalju sejauh mata memandang.
Tidak hanya perbedaan iklim, ada berbagai macam fitur baru yang bisa survivor eksplorasi. Hal ini sangat menarik karena beberapa fitur tersebut sangat membantu pemain dalam melakukan berbagai hal. Untuk lebih lengkapnya, simak ulasan mengenai fitur baru di map Ollie Snowy Mountain Undawn. Baca sampai habis, yuk!
