Daun bawang jadi salah satu bahan dapur yang sering banget dipakai, tapi juga paling cepat rusak kalau salah cara menyimpannya. Baru disimpan dua hari di kulkas, kadang sudah lembek, menguning, bahkan berbau. Padahal, kalau masih segar, aroma dan rasanya bisa bikin masakan jadi jauh lebih menggugah selera.
Supaya daun bawangmu nggak cepat layu, ada beberapa trik simpel yang bisa kamu terapkan di rumah. Cara-cara ini bisa membantu mempertahankan kesegarannya lebih lama tanpa ribet. Yuk, simak tips lengkapnya biar kamu nggak perlu sering-sering buang daun bawang lagi!
