Membuat kue ulang tahun dengan cita rasa vanila atau cokelat agaknya sudah terlalu mainstream. Bagaimana kalau mengganti alternatif rasa menggunakan buah strawberry? Buah ini memiliki kombinasi asam manis yang menyegarkan, maka dari itu kamu bisa menjadikannya sebagai bahan utama dalam proses pembuatan kue ulang tahun unik.
Buat yang masih bingung dengan jenis-jenis kue yang sukses dikombinasikan bersama strawberry, berikut ini terdapat lima kudapan klasik yang cocok untuk dijadikan kue ulang tahun favorit terbaru. Yuk simak!