TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

15 Hotel di Surabaya dengan Promo Buffet Bukber di Bawah Rp 100 Ribu

#RamadanMasaKini Bukber jadi makin asyik

centives.net

Selama Ramadan, banyak tempat makan yang menyediakan menu buffet atau all you can eat  untuk memfasilitasi acara berbuka puasa. Termasuk restoran di sejumlah hotel di Surabaya.

Meski bisa makan sepuasnya, kamu gak perlu khawatir mendadak bokek usai buka bersama. Karena 15 hotel di Surabaya ini punya paket buffet dengan harga di bawah Rp 100 ribu saja!

1. Zoom Dharmahusada Hotel, Jalan Raya Dharmahusada No. 188 - Rp 65 ribu

Instagram.com/zoomdharmahusadahotel

2. Hotel Gunawangsa Manyar, Jalan Menur Pumpungan No. 62 Manyar - Rp 88 ribu

Instagram.com/yuliantosumarto_03

3. Yello Hotel, Jalan Raya Jemur Sari No.176 - Rp 99 ribu

Instagram.com/yellojemursari

4. TS Suites Surabaya, Jalan Hayam Wuruk No.6 - Rp 99 ribu

Instagram.com/tssuitessby

5. The Alana Hotel, Jalan Ketintang Baru No.10-12 - Rp 90 ribu

Instagram.com/thealanasurabayahotel

6. PrimeBiz Hotel Surabaya, Jalan Gayung Kebonsari No. 30 - Rp 99 ribu

Instagram.com/primebizhotelsurabaya

7. Nite & Day Hotel Surabaya, Jalan Kedung Doro No. 36 - Rp 62 ribu

Instagram.com/niteanddaykedungdoro

8. NEO Hotel Gubeng, Jalan Jawa No. 17-19 - Rp 88,8 ribu

Instagram.com/neogubeng

Baca juga: Kenapa Kurma Terkenal Hanya Saat Bulan Puasa, Ini Penjelasannya!

9. MaxOne Hotel Dharmahusada, Jalan Raya Dharmahusada Indah No.189 - Rp 88 ribu

Instagram.com/maxonedharmahusada

10. Hotel 88 Kedungsari, Jalan Kedungsari No. 76-78 - Rp 88 ribu

Instagram.com/hotel88kedungsari

11. Crown Prince Hotel, Jalan Basuki Rahmat No. 123-127 - Rp 90 ribu

Instagram.com/crownprincehotelsby

12. Core Hotel Bonnet, Jalan Manyar Kertoarjo V No. 62 - Rp 90 ribu

Instagram.com/corehotelbonnet

13. Cleo Hotel cabang Jalan Walikota Mustajab No. 59 dan Jalan Basuki Rahmat - Rp 65 ribu

Instagram.com/cleohotels

14. Hotel Bidakara Fancy Tunjungan Surabaya, Jalan Tegalsari No. 77-85 - Rp 75 ribu

Instagram.com/bidakarafancytunjungan

Baca juga: 5 Resep Menu Sahur yang Gak Digoreng, Lebih Sehat dan Enak!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya