TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Makanan Favorit dari Berbagai Negara yang Digemari Saat Musim Panas

Rasa lezatnya menyegarkan banget, lho

instagram/theyellowdoorpr

Musim panas merupakan musim yang dirasakan setiap negara di dunia. Maka tak heran jika berbagai negara memiliki berbagai kuliner menyegarkan yang disantap saat musim panas tiba. 

Ada makanan berat atau sekedar camilan dingin yang bisa melepaskan dahaga seketika. Berikut beberapa makanan yang dikonsumsi saat musim panas dari berbagai negara.

1. Makanan khas Peru yang terbuat dari ikan mentah ini sangat menyegarkan ditambah dengan perasan lemon

instagram/caposslife

2. Bruschetta asal Italia ini memberi rasa segar dari potongan tomat yang menjadi topping roti salt-free ditambah dengan olive oil, bawang putih dan basil

instagram/cafe_sia

Baca Juga: 10 Street Food Khas Indonesia yang Disukai Bule, Ada Favoritmu?

3. Salah satu daerah di Tiongkok memilih makanan pedas yang dipercaya dapat melepaskan panas tubuh kala musim panas

instagram/nosweetsour

4. Dessert menyegarkan dari Italia, yaitu affogato yang berarti tenggelam, seperti es krim vanila lezat yang dibiarkan tenggelam bersama espreso panas

instagram/goodcuppadaily

5. Naengmyeon asal Korea Selatan ini merupakan mi soba yang disajikan bersama kuah lezat dan diberi es batu, unik!

instagram/kiwisorbet

Baca Juga: 7 Rekomendasi Depot Chinese Food di Surabaya untuk Kulineran Imlek

6. Terbuat dari bahan utama tomat segar, roti, timun dan bumbu lainnya, gazpacho asal Spanyol ini bahan-bahannya ditumbuk dengan cara tradisional

instagram/alexandra.sarigianni

7. Brazil punya acaraje yang berupa roti goreng terbuat dari kacang polong hitam, lalu dibelah untuk dimasukkan vatapa

instagram/exagerodeacaraje

8. Som tum merupakan thai salad yang gak cuma cocok untuk diet tapi juga cocok untuk menyegarkan badan di musim panas

instagram/goodmantrabali

9. Di Filipina ada halo-halo yang berarti campuran, dessert ini menggunakan beragam bahan colorful, seperti kacang, es krim rasa taro

instagram/travelandmorewithyane

Baca Juga: 10 Street Food Asia Favorit Para Bule, Ada yang dari Indonesia! 

Verified Writer

Putry Prastiwi

Follow my ig @traveliss__

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya