Bolu pandan merupakan salah satu camilan yang paling disukai dan terkadang dijadikan sebagai kue hantaran pernikahan serta camilan sehari-hari. Cara membuatnya tidak ribet dan bahannya pun sederhana serta mudah didapatkan.
Meskipun mudah dibuat, terkadang hasilnya tidak selalu memuaskan. Kalau kamu penasaran bagaimana cara membuat bolu pandan yang lembut dan anti gagal, berikut resep sederhana yang bisa kamu tiru. Yuk, disimak!
