Pelumas mungkin sudah bukan menjadi hal yang aneh untuk banyak pasangan, khususnya yang hendak berhubungan seks. Pada beberapa pasangan yang sudah bertambah usia, kadang kala pelumas menjadi solusi terbaiknya.
Pelumas dapat digunakan sebagai solusi untuk beberapa hal, contohnya adalah ketika vagina dalam keadaan kering sebab bertambahnya usia. Nantinya, pelumas dapat membantu proses penetrasi ataupun aktivitas seks lainnya. Meski demikian, pelumas tidak boleh digunakan sembarangan.
Kamu dan pasangan sebaiknya memilih beberapa jenis pelumas alami yang tetap aman untuk digunakan. Aneka ragam pelumas alami berikut ini mungkin bisa menjadi rekomendasinya.