Selama ini nama-nama sutradara kondang didominasi orang-orang berkebangsaan Amerika Serikat. Misalnya saja Martin Scorsese, Quentin Tarantino dan Christopher Nolan. Padahal tak sedikit sineas di luar Amerika yang sudah mengeksekusi ide brilian mereka dalam bentuk film-film berkualitas.
Berikut beberapa daftar sutradara yang mulai sekarang harus kamu kenal. Sekali nonton filmnya, ada risiko ketagihan. Siapa saja?