TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Fakta Peran Pavel Naret dalam Drama Pit Babe, Jadi Pembalap Idola

Pit Babe lagi ramai diperbincangkan Thai enthusiast, lho

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

Pavel Naret akhirnya comeback membintangi drama BL. Kali ini, Pavel didapuk menjadi pemeran utama untuk drama Pit Babe garapan rumah produksi Change2561. Sejak membintangi drama 2 Moons 2 (2019), Pavel memang sudah dikenal oleh penggemar internasional.

Dalam drama terbarunya ini, Pavel seakan keluar dari zona nyaman. Pavel menjadi cowok bad boy yang diidolakan banyak orang dalam drama ini, lho. Gak usah berlama-lama, langsung saja kita intip bareng tujuh fakta peran Pavel Naret dalam drama Pit Babe berikut ini. Keep scrolling!

1. Pavel Naret berperan sebagai Babe, pembalap muda yang sangat sukses dan memiliki banyak penggemar

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

2. Sewaktu kecil, Babe diadopsi oleh seorang pengusaha tamak yang hanya ingin memanfaatkannya

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

3. Berbeda dengan orang pada umumnya, Babe memiliki indra keenam yang membuatnya jadi kesayangan ayah angkatnya

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama Thailand Channel 3 Terbaik yang Tayang 2023

4. Mengetahui maksud buruk ayah angkat yang hanya memanfaatkannya, Babe melarikan diri dan bergabung dengan club balap X-Hunter

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

5. Babe memulai dari bawah dan menuai kesuksesan sebagai pembalap muda terkenal dan disegani

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

6. Suatu hari, Babe bertemu dengan seorang penggemar bernama Charlie (Pooh Krittin) yang terus mengikutinya

potret Pavel Naret di drama Pit Babe (dok. Change2561/ Pit Babe)

Verified Writer

Arunika Bintang

Merayakan hidup lewat tulisan

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya