TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Game of Thrones Memimpin, 27 Daftar Lengkap Pemenang Emmy 2019

#Emmys 2019 juga didominasi serial komedi "Fleabag"

dok. FOX

71st Primetime Emmy Awards alias penghargaan untuk industri pertelevisian Amerika Serikat digelar pada 23 September ini di Microsoft Theater, Los Angeles. Puluhan judul acara televisi terpopuler bertarung di ajang bergengsi ini.

Mulai dari Game of Thrones hingga Chernobyl, yuk tengok daftar lengkap pemenang yang diumumkan di ajang penghargaan Emmy 2019.

1. Serial Komedi Terbaik 2019 "Fleabag"

dok. Amazon Prime

2. Serial Drama Terbaik 2019 "Game of Thrones" 2019

dok. HBO

3. Limited Series Terbaik 2019 "Chernobyl"

dok. HBO

4. Aktris Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Phoebe Waller-Bridge dalam "Fleabag"

dok. Amazon

5. Aktor Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Bill Hader dalam "Barry"

dok. HBO

6. Aktris Terbaik untuk Serial Drama 2019 - Jodie Comer dalam "Killing Eve"

dok. AMC

7. Aktor Terbaik untuk Serial Drama - Billy Porter dalam "Pose"

dok. FX

8. Aktris Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Michelle Williams dalam “Fosse/Verdon”

dok. FX

9. Aktor Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Jharrel Jerome dalam “When They See Us”

dok. Netflix

10. Aktris Pendukung Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Alex Borstein dalam “The Marvelous Mrs. Maisel”

dok. Amazon Prime

11. Aktor Pendukung Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Tony Shalhoub dalam “The Marvelous Mrs. Maisel”

dok. Amazon Prime

12. Aktris Pendukung Terbaik untuk Serial Drama 2019 - Julia Garner dalam “Ozark”

dok. Netflix

13. Aktor Pendukung Terbaik untuk Serial Drama 2019 - Peter Dinklage dalam “Game of Thrones”

dok. HBO

Baca Juga: "The Lord of The Rings" Dibuat Serial, Ini 8 Fakta Menariknya

14. Aktris Pendukung Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Patricia Arquette dalam “The Act”

dok. Hulu

15. Aktor Pendukung Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Ben Whishaw dalam “A Very English Scandal”

dok. BBC One

16. Film Televisi Terbaik 2019 “Black Mirror: Bandersnatch”

dok. Netflix

17. Serial Sketsa Variety Terbaik 2019 "Saturday Night Live"

dok. NBC

18. Serial Variety Talk Terbaik 2019 "Last Week Tonight with John Oliver"

dok. HBO

19. Program Reality Kompetisi Terbaik "RuPaul's Drag Race"

dok. Netflix

20. Penulis Skenario Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Phoebe Waller-Bridge dalam “Fleabag” Episode 1

21. Penulis Skenario Terbaik untuk Serial Drama 2019 - Jesse Armstrong dalam “Succession” Episode Nobody Is Ever Missing

dok. HBO

22. Penulis Skenario Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Craig Mazin dalam “Chernobyl”

23. Penulis Skenario untuk Serial Variety 2019 - “Last Week Tonight With John Oliver”

24. Sutradara Terbaik untuk Serial Komedi 2019 - Harry Bradbeer dalam “Fleabag” Episode 1

dok. Amazon Prime

25. Sutradara Terbaik untuk Serial Drama 2019 - Jason Bateman dalam “Ozark” Episode Reparations

dok. Netflix

26. Sutradara Terbaik untuk Limited Series atau Film Televisi 2019 - Johan Renck dalam “Chernobyl”

dok. HBO

Baca Juga: 7 Nominator TV Series Terbaik Emmy Awards 2019, Sudah Nonton?

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya