TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Fakta Aktor Blasteran Thailand Drake Laedeke, Pemeran Mil 2gether

Aktor satu ini baru berusia 19 tahun lho!

instagram.com/drake_laedeke

Aktor muda Thailand saat ini semakin mencuri perhatian publik. Berbagai series seru yang dapat diakses di YouTube menjadi daya dukung yang pas. Salah satu yang saat ini jadi pusat perhatian adalah Drake Laedeke. 

Selama dua tahun terakhir, Drake telah wara-wiri mengisi lima judul acara televisi hingga enam judul series alias drama. Terbaru, ia membintangi serial laris 2gether. Buat kamu yang mungkin melewatkan pesona Drake, yuk kenalan dengan aktor berparas bule ini lewat beberapa fakta menarik berikut ini. 

1. Drake memiliki darah Amerika dari ayah tercinta. Gak heran kan kalau wajahnya blasteran abis!

instagram.com/drake_laedeke

2. Ia memulai karier sebagai model sejak 2017 silam

instagram.com/drake_laedeke

3. Tak hanya berkarier di Thailand, Drake juga sempat debut di Taiwan dan membintangi film berjudul Broken

instagram.com/drake_laedeke

4. Meski baru debut selama 2,5 tahun, karier remaja kelahiran Chiang Mai ini cukup melejit

instagram.com/drake_laedeke

Baca Juga: Bikin Gemas! 10 Bromance Bright dan Win di Series Thailand 2gether

5. Tahun ini, Drake genap berusia 19 tahun lho. Masih muda banget kan usianya!

instagram.com/drake_laedeke

6. Menandatangani kontrak dengan GMMTV, ia langsung mendapatkan peran untuk series Slam Dance

instagram.com/drake_laedeke

7. Drake sejauh ini selalu mendapatkan karakter yang serius, padahal di dunia nyata ia sosok yang kocak dan penuh canda

instagram.com/drake_laedeke

8. Kamu pro gak nih sama karakternya sebagai Mil di serial laris, 2gether?

instagram.com/drake_laedeke

9. Drake kini sedang menempuh pendidikan di  University of Thai Chamber of Commerce

instagram.com/drake_laedeke

Baca Juga: Cinta Tak Terbalas, 10 Potret Manly Green 2gether di Dunia Nyata

Verified Writer

Estrella de Mar

What would life be if we had no courage to attempt anything?

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya