TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Film Barat yang Rugi Besar karena Rilis saat Pandemik COVID-19

Perlu dikasih kesempatan kedua, gak, ya?

Birds of Prey (dok. DC Studios/Birds of Prey)

Industri perfilman Hollywood sempat terpuruk sepanjang awal 2020 hingga pertengahan 2022. Saat itulah, pandemik COVID-19 merajalela di seluruh dunia. Penayangan dan proses produksi film terpaksa dihentikan. Padahal, banyak film yang akan tayang kala itu.

Dampaknya, kalau kamu perhatikan, banyak film Barat yang rugi besar karena rilis saat pandemik. Beberapa film memang berhasil masuk ke layar lebar, tetapi masyarakat terlalu takut untuk menontonnya di bioskop karena ancaman virus.

Film-film Barat yang rugi besar karena tayang selama masa pandemik padahal tak buruk. Dari segi cerita dan pemilihan aktor pun sudah tepat. Sayangnya, beberapa film ini tetap rugi.

1. Bloodshot (2020) hanya tayang 2 minggu di bioskop. Film tentang pria yang dibangkitkan kembali ini dibintangi Vin Diesel. Plotnya bagus!

Bloodshot (dok. Sony Picture Releasing/Bloodshot)

2. Kisah obsesi pada agama berujung tragis tertuang dalam Saint Maud (2020). Sayangnya, karena tayang pas pandemik, film ini sepi penonton

Saint Maud (dok. StudioCanal UK/Saint Maud)

3. Biaya produksi 15 juta dolar AS (Rp225 miliar) tak bisa dikembalikan The Personal History of David Copperfield (2020). Film adaptasi novel ini merugi

The Personal History of David Copperfield (dok. Lionsgate/The Personal History of David Copperfield)

4. Birds of Prey (2020) dirilis tepat saat kesadaran COVID-19 meningkat. Banyak yang melewatkan, padahal aksi Margot Robbie gemas banget!

Birds of Prey (dok. DC Studios/Birds of Prey)

Baca Juga: 9 Aktor Hollywood Ini Pernah Adu Peran dengan Margot Robbie, Top Semua

5. Kisah dalam First Cow (2020) sangat unik. Namun, premis tentang dua perampok yang suka mencuri susu dari sapi ini sepi penonton di bioskop

First Cow (dok. A24/First Cow)

6. Karena pandemik, The Trial of the Chicago 7 (2020) diakuisisi Netflix. Film protes perang anti-Vietnam ini terkubur dalam layanan streaming

The Trial of the Chicago 7 (dok. Netflix/The Trial of the Chicago 7)

7. Bisa dibilang, News of the World (2020) tayang pada waktu yang salah. Meski tak disorot, film yang dibintangi Tom Hanks ini menang Oscar, lho!

News of the World (dok. Netflix/News of the World)

8. Film biopik Aretha Franklin, Respect (2021), dibawakan dengan apik oleh Jennifer Hudson. Sedihnya, pendapatan tak sebaik jalan ceritanya

Respect (dok. Universal Pictures/Respect)

9. Meski sang pemeran utama, Jessica Chastain, menang Oscar, penayangan The Eyes of Tammy Faye (2021) di bioskop sangat lamban dan tidak hit

The Eyes of Tammy Faye (dok. Searchlight Pictures/The Eyes of Tammy Faye)

Baca Juga: 5 Artis Hollywood yang Menikah di Eropa, Terbaru Dylan Sprouse

Verified Writer

Fernanda Saputra

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya