TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Potret Perjalanan Karier Choi Jin Hyuk Jadi Aktor Top

Jadi pemeran pendukung hingga berganti nama panggung

Chosun.com

Nama Choi Jin Hyuk sudah tak asing lagi di telinga para penikmat drama Korea. Selain skill akting yang mumpuni, lawan main Jang Na Ra ini juga memiliki paras rupawan yang bikin penggemar jatuh hati.

Menjadi salah satu aktor papan atas Korea, nyatanya perjalanan karier Choi Jin Hyuk tak bisa dibilang mudah. Aktor yang baru menjadi cameo di Flower Crew ini, harus berjuang untuk mendapat peran utama selama beberapa tahun. Yuk, simak kisahnya di bawah ini.

1. Pria bernama asli Kim Tae Ho ini mengawali karier di ajang pencarian bakat Survival Star Audition di KBS pada 2006

Star.hankookilbo.com

2. Pada 2007, ia mendapat peran minor di drama keluarga 'Beautiful Days' yang menjadi debutnya di dunia akting

Instiz.net

Baca Juga: Jadi Dokter hingga Jaksa, 11 Karakter Ikonis Choi Jin Hyuk di KDrama

3. Penuh perjuangan di awal karier, ia bertahan menjadi pemeran pendukung hingga berperan di drama rating rendah selama beberapa tahun

Topstarnews.net

4. Pada 2010, ia mengubah nama panggungnya menjadi Choi Jin Hyuk sesaat sebelum penayangan drama 'It's Okay, Daddy's Girl'

Star.mt.co.kr

5. Sukses berperan di drama tersebut, ia lantas didapuk berakting di drama populer 'I Need Romance' 2011, kamu sudah nonton?

Tv.edaily.co.kr

6. Masih di tahun 2011, Jin Hyuk mendapat peran utama untuk kedua kalinya di drama keluarga SBS berjudul 'My Daughter the Flower'

Sedaily.com

7. Di 2013, namanya makin dicintai penggemar setelah berakting sebagai Kim Won di drama laris 'The Heirs'

Chosun.com

8. Choi Jin Hyuk semakin berada di puncak popularitas setelah sukses berperan sebagai dokter di drama Emergency Couple (2014 )

Mstoo.asiae.co.kr

9. Aktor bersuara seksi ini termasuk aktif membintangi drama populer, sebut saja 'Devilish Joy' dan The 'Last Empress' yang ia perankan di 2018

News1.kr

Baca Juga: Bukti Aktor Serba Bisa, 6 Variety Show Ini Dibintangi Lee Seung Gi

Verified Writer

Fuska Soewito

Kapan tubuhmu belajar kerja keras kalau bukan sekarang?

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya