TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Rekomendasi 10 Film yang Dibintangi Charlie Hunnam, Aktingnya Sadis!

Genrenya pun beragam 

Charlie Hunnam (dok. Warner Bros. Pictures/King Arthur: Legend of the Sword)

Bagi penikmat setia film Hollywood pastinya sudah tidak asing lagi dengan sosok Charlie Hunnam. Aktor asal Inggris tersebut memang memiliki pesona yang memikat dan menjadi salah satu sosok idola banyak orang. 

Bukan hanya berparas menawan, Charlie Hunnam juga dikenal memiliki kemampuan yang mumpuni dalam dunia seni peran. Aktingnya yang sadis bisa kamu saksikan lewat rekomendasi sepuluh film berikut ini. Check this out! 

1. Disutradarai Michael Noer, film biografi Papillon (2017) menyuguhkan duet akting ciamik Charlie Hunnam dan Ramie Malek

2. Charlie Hunnam didapuk menjadi pemeran utama dalam film King Arthur: Legend of the Sword (2017) yang juga dibintangi Jude Law

3. The Gentlemen (2020) menampilkan Charlie Hunnam sebagai Raymond si tangan kanan Mickey Pearson (Matthew McConaughey)

4. Adaptasi novel David Grann, The Lost City of Z (2016) menceritakan petualang asal Inggris bernama Kolonel Percy Fawcett (Charlie Hunnam)

Baca Juga: 10 Film Terbaik yang Dibintangi Viggo Mortensen, Aktingnya Juara! 

5. Bersama Tom Hiddleston dan Jessica Chastain, Charlie Hunnam diajak Guillermo del Toro bermain di film horor Crimson Peak yang rilis pada 2015

6. Film Nicholas Nickleby (2002) sukses mempertemukan Charlie Hunnam dengan Christopher Plummer hingga Anne Hathaway

7. Sebelum Crimson Peak (2015), Charlie Hunnam pernah berkolaborasi bersama Guillermo del Toro lewat film sci-fi bertema robot, Pacific Rim (2013)

8. Charlie Hunnam berperan sebagai Pete Dunham dalam film Green Street Hooligans (2005). Ia beradu akting dengan Elijah Wood

9. Suka film bertema distopia? Kamu harus tonton Children of Men (2006) garapan Alfonso Cuaron yang sukses meraih tiga nominasi Oscar

Baca Juga: 11 Film Terbaik yang Dibintangi Sean Penn, Aktingnya Selalu Totalitas!

Verified Writer

Kurniawan Pratama

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya