TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Chord dan Lirik Lagu Ini Cinta - Noah, tentang Cinta yang Tulus

Mengungkapkan ketulusan cinta

sampul playlist Noah "This Is Noah" (instagram.com/noah_site)

Noah memang baru berdiri belasan tahun, namun sepak terjang para personilnya sudah lebih lama dari waktu tersebut. Tentu saja, karena para personel Noah juga telah menjalani karir bermusik bersama dengan Peterpan sebelumnya. 

Berbagai lagu baru Noah juga hadir mewarnai belantika musik Indonesia. Salah satu lagunya ialah "Ini Cinta" yang masuk dalam album Seperti Seharusnya. Pertama kali mengudara di tahun 2012, inilah chord dan lirik lagu "Ini Cinta".

Baca Juga: 9 Potret Terkini Bintang Video Klip Peterpan Era 2000-an, Awet Muda!

1. Chord dan lirik lagu "Ini Cinta"

Intro:

G

C Em D

C Em D


G Em

Percaya padaku ini bukan nafsuku

D C

Perasaan yang utuh dari dalam hatiku

G Em

Percaya kataku ini bukan akalku

D C

Keinginan yang tulus tuk dapatkan hatimu


Chorus:

G D

Ini cinta bukan yang lainnya

G D

Ini cinta bukan yang lainnya


Interlude

C Em D C Em


D C

Tatap jelas mataku

D C

Jangan ragukan itu

D C

Lihat dalam mataku ooh

D C

Kaulah lamunan itu


Chorus:

G D

Ini cinta bukan yang lainnya

G D C

Ini cinta bukan yang lainnya


G Em

Percaya padaku ini bukan nafsuku

D C

Perasaan yang utuh dari dalam hatiku

2. Makna lagu "Ini Cinta"

ilustrasi pasangan (pexels.com/cottonbro)

"Ini Cinta" merupakan lagu yang diciptakan oleh Ariel selaku vokalis Noah. Lagu ini diproduseri oleh Noey dan Capung yang merupakan anggota grup musik Java Jive.

Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang menjelaskan bahwa dirinya memiliki cinta yang tulus kepada kekasihnya. Ia ingin sang kekasih tidak meragukan perasaannya yang nyata.

3. Liriknya ditulis langsung oleh Ariel

instagram.com/arielnoah

Penulisan lagu ini pun cukup sederhana karena Ariel hanya menuliskan lirik lagu dengan alunan gitar akustik. Kemudian, untuk bagian pengisian musik diserahkan kepada anggota band Noah lainnya. 

Hanya saja, Ariel menyampaikan pesan kepada David, Reza, Uki dan Lukman jika musik dari lagu ini harus tenang karena memang memiliki tema tentang cinta. Sehingga, Ariel menginginkan siapa pun yang mendengarkan lagu ini akan merasa tenang. 

Baca Juga: Hits di Era 90-an, 5 Band Lawas Ini Masih Banyak Penggemar

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya