TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Rekomendasi Lagu SHINee yang Cocok Menemanimu saat Hujan 

Mulai dari lagu syahdu hingga ceria 

SHINee (soompi.com)

Memasuki musim hujan, dingin cuaca serta keadaan langit yang menjadi lebih gelap sudah biasa menyapa selama satu hari penuh, baik ketika membuka mata pada pagi hari, saat matahari mulai meninggi dan merendah, maupun kala rembulan sudah bersemayam di cakrawala. 

Saat rintik hujan turun ke bumi, tak sedikit orang yang mengasosiasikannya dengan memutar beberapa lagu kesukaan. Kali ini, penulis akan merekomendasikan beberapa lagu SHINee yang cocok kamu dengarkan kala hujan. Penasaran, apa saja? Langsung cek kelanjutan artikel di bawah ini, ya!

1. Tergabung dalam album The SHINee World, "Love Like Oxygen" buat tetap energik beraktivitas kala hujan melanda. Pantang mager!

2. "Kimi Ga Iru Sekai" bisa menjadi pilihan lagu untuk menemani rutinitas harian saat udara dingin merasuki tubuh 

3. Kamu juga bisa menikmati aroma petrikor dari balik jendela kamar sembari menyenandungkan lagu "Your Number". Awas turut menari!

Baca Juga: 10 Lagu SHINee yang Cocok Menemani Kamu pada Malam Hari 

4. "Black Hole" bisa diputar untuk membangkitkan kobaran semangat. Kondisi cuaca bukan alasan untuk bermalas-malasan, bukan?

5. "Kimi No Seide" juga cocok kamu dengarkan saat hujan melanda pada malam hari. Liriknya bikin galau berkepanjangan, nih 

6. "Don't Let Me Go" tentu tidak boleh kamu lewatkan dalam daftar putar lagu SHINee yang harus didengar saat hujan  

7. Melodinya manis dan menenangkan, "Sunny Side" bisa kamu dengarkan sembari menyesap minuman hangat

8. Lagu terakhir dalam album Don't Call Me, "Kind" dapat membantu pikiran dan fisikmu menjadi lebih relaks

9. "Closer" dengan aransemen gitar akustik ini cocok kamu dengarkan kala bulir-bulir air jatuh ke tanah

Baca Juga: 12 Lagu TVXQ dan SHINee yang Punya Judul Sama, Ada 'Beautiful Life' 

Verified Writer

Matthew Suharsono

We're lost in the rain, so let's run away.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya