TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Potret Larsen Thompson, Bintang Utama Film Pearl yang Jago Dance

Latihan dance sampai 30 jam seminggu #IDNTimesHype

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

Pearl merupakan film indie garapan sutradara Bobby Roth yang tayang pada tahun 2020 lalu. Naskah yang juga ditulis oleh Bobby Roth ini menceritakan seorang gadis berusia 15 tahun bernama Pearl. Ia harus tinggal bersama mantan kekasih ibunya setelah sang ibu meninggal.

Di dapuk sebagai aktris utama dalam film melodrama tersebut, Larsen Thompson cukup membuat publik terpukau dengan bakat aktingnya sebagai sosok Pearl yang terpaksa kehilangan ibunya.

Emosi penonton dibuat campur aduk, yuk intip 10 potret pemeran Pearl di bawah ini.

1. Larsen Thompson adalah salah satu selebriti Hollywood muda yang dianugerahi segudang bakat

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

2. Aktris kelahiran 19 November 2000 silam ini juga merangkap menjadi seorang dancer dan model

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

Baca Juga: 5 Film Horor Indie Terseram Era 2010an yang Bikin Merinding

3. Sebelum menekuni dunia akting, Larsen telah lebih dulu terjun dalam seni tari sejak usia 4 tahun

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

4. Lewat Hello Magazine, Larsen mengaku awalnya tak pernah serius dengan kelas tari yang diambil

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

5. Sampai usianya menginjak 9 tahun, Larsen kecil mulai bertekad ingin menjadi penari profesional

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

Baca Juga: 5 Artis Barat Ini Punya Anak di Pernikahan Kedua, Bahagianya!

6. Cita-citanya tersebut berawal dari menonton film dokumenter yang menampilkan sosok dancer Simrin Player

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

7. Mulai dari sanalah, Larsen termotivasi dan mempunyai ambisi ingin menjadi seperti sang idola

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

8. Saking semangatnya, Larsen bahkan fokus berlatih selama 30 jam seminggu

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

9. Dilansir Making Manhattan, Chanel, Dior, Alice & Olivia, dan Stella McCartney adalah merek ternama favorit Larsen

Larsen Thompson (instagram.com/larsenthompson)

Baca Juga: 7 Fakta Beach Bunny, Band Indie Pop yang Populer Lewat TikTok 

Verified Writer

Cacha Aliescha

Instagram : @ALIESCHACA

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya