TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Film Horor Bertema Dystopian, Ada The Lobster hingga The Platform!

Cocok untuk penggemar horor dengan sentuhan fiksi ilmiah

The Platform (dok. Netflix/The Platform)

Dystopian atau tema distopia merupakan tema yang berfokus pada dunia atau masyarakat khayalan di mana orang-orang menjalani kehidupan yang menyedihkan, tidak manusiawi, dan penuh ketakutan. Biasanya tema satu ini dihadirkan dalam film bergenre fiksi ilmiah, namun sineas kebanyakan menggunakan genre horor sebagsi bahasa penyampaiannya.

Nah, buat kamu yang penasaran dengan film horor bertema dystopian, yuk, coba simak dalam artikel berikut ini, dijamin salah satunya bakalan jadi tontonan epik kamu, lho.

1. The Lobster (2015) merupakan film horor yang mengangkat tema dystopian dengan sentuhan komedi hitam yang khas dari A24

The Lobster (dok. Film4 Productions/The lobster)

2. Garapan David Cronenberg, Crimes of the Future (2022) berikan tema dystopian dengan konsep body-horror

Crimes of the Future (dok. NEON/Crimes of the Future)

3. Jika kamu penggemar film horor tema dystopian yang stylenya memakai stopmotion, coba tonton Mad God (2021)

Mad God (dok. Shudder/Mad God)

4. Mengisahkan 2 ayah yang berjuang melawan serangan orang asing dalam Knock at the Cabin (2023), tema dystopian-nya realistis!

Knock at the Cabin (dok. Universal Pictures/Knock at the Cabin)

5. Sukses jadi horor bertema dystopian favorit sinefil, A Quiet Place (2018) thrilling bukan main, lho

A Quiet Place (dok. Paramount/A Quiet Place)

Baca Juga: 7 Film Korea dengan Genre Distopia, Terbaru Badland Hunters

6. Diproduksi Netflix, The Platform (2019) hadirkan tema dystopian dengan satir politik yang keras

The Platform (dok. Netflix/The Platform)

7. Dibintangi Martin Freeman, Cargo (2017) kisahkan seorang ayah yang berjuang melawan virus bersama bayinya

Cargo (dok. Netflix/Cargo)

Verified Writer

Perceval

I love horror movies so much. Check me out on instagram or letterboxd ; @danversbf

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya