TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Serial Thriller Jerman Orisinal Netflix, Terbaru The Signal

The Signal tayang 7 Maret 2024

The Signal (dok. Netflix/The Signal)

Layanan streaming Netflix tak hanya menyajikan tayangan buatan Hollywood alias negara Amerika Serikat, tapi juga beberapa negara. Tak terkecuali negara Jerman. Beberapa tayangan orisinal Netflix asal Jerman sudah dicap bagus dan beda dari yang lain. Seperti Dark (2017–2020), Biohackers (2020–2021), hingga Perfume (2018).

Tahun 2024, Netflix siap menayangkan serial orisinal Netflix asal Jerman bertajukThe Signal. The Signal merupakan serial thriller dengan bumbu sci-fi yang siap tayang bulan Maret 2024. Selain The Signal, berikut rekomendasi serial thriller Jerman orisinal Netflix yang pastinya sayang untuk dilewatkan. Simak!

1. Kasus hilangnya seorang anak membuka misteri tiga generasi yang penuh dengan plot twist di serial Dark (2017–2020)

Dark (dok. Netflix/Dark)

2. Hadir dengan genre sci-fi berbalut misteri, 1899 (2022) mengisahkan para penumpang kapal imigran yang terjebak dalam teka-teki misterius di lautan lepas

1899 (dok. Netflix/1899)

3. Seorang atlet sepak bola terbunuh dan menuntun dua petugas polisi untuk menjelajahi dunia bawah tanah Berlin di Dogs of Berlin (2018)

Dogs of Berlin (dok. Netflix/Dogs of Berlin)

4. Terinspirasi dari novel karya Patrick Suskind, Perfume (2018) berpusat pada dua penyelidik dan seorang jaksa yang mengungkap kasus pembunuhan aneh

Perfume (dok. Netflix/Perfume)

5. Berlatar abad ke-1919, Freud (2020) mengisahkan Sigmund Freud yang bergabung dengan seorang cenayang dan inspektur untuk memecahkan misteri penuh darah

Freud (dok.Netflix/Freud)

Baca Juga: 7 Rekomendasi Serial Thriller Misteri Terbaru Netflix Januari 2024

6. Tertarik dengan penelitian biohacking, Mia harus memilih untuk melindungi teman-temannya atau balas dendam atas kematian kakaknya di Biohackers (2020–2021)

Biohackers (dok. Netflix/Biohackers)

7. Dear child (2023) mengisahan wanita misterius yang kabur dari penahanannya dna menuntun para penyelidik ke kasus wanita hilang 13 tahun lalu

Dear Child (dok. Netflix/Dear Child)

8. Setelah muncul kasus kematian baru, seorang mantan detektif mencari kebenaran tentang kasus yang harusnya sudah selesai di Sleeping Dog (2023)

Sleeping Dog (dok. Netflix/Sleeping Dog)

9. Woman of the Dead (2022) mengisahkan wanita yang melakukan perjalanan untuk mencari tahu siapa pembunuh suaminya

Woman of the Dead (dok. Netflix/Woman of the Dead)

Verified Writer

Putri Pratitis

Manusia biasa yang menginginkan uang banyak

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya