TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Segera Comeback, 9 Fakta Lena Center GWSN yang Mampu Lemahkan Hatimu

Pernah menetap di Amerika dan Thailand, lho #WaktunyaKorea

instagram.com/gwsn.official

Lena GWSN adalah idol yang mencuri perhatian karena patasnya yang imut. Selain parasnya yang menjadi sorotan, ia juga memiliki berbagai bakat yang sukses membuat banyak penggemar kagum.

GWSN akan segera melangsungkan comeback-nya dengan formasi member yang lengkap. Tentu, hal ini membuat banyak penggemar GWSN tak sabar menunggu.

Lena juga diketahui aktif membagikan berbagai potret mengagumkannya di akun Instagram resmi GWSN.

Berikut sembilan fakta menarik Lena, center GWSN yang mampu lemahkan hatimu. Yuk kepoin!

1. Pemilik nama lengkap Kang Le Na ini menduduki posisi sebagai main vocalist, maknae, sekaligus center dalam grup

instagram.com/gwsn.official

2. Idol berbakat ini lahir pada 17 April 2002 dan saat ini ia berusia 19 tahun

instagram.com/gwsn.official

Baca Juga: 10 Potret Lena GWSN, Giant Maknae yang Bervisual Super Menawan

3. Penyanyi bersuara merdu ini memiliki tinggi badan yang mencapai 170 cm, lho dan sering dijuluki ​​​​​​​giant maknae

instagram.com/gwsn.official

4. Selain lancar berbicara bahasa Korea, idol imut ini juga dapat berbicara bahasa Inggris

instagram.com/gwsn.official

5. Pernah mengenyam pendidikan di Amerika membuat Lena dapat dengan fasih menggunakan bahasa Inggris

instagram.com/gwsn.official

Baca Juga: 9 Fakta Seokyoung GWSN, Idol Pemilik 'Sexy Brain' yang Memesona

6. Selain pernah merasakan tinggal di Amerika, Lena juga pernah tinggal di Thailand, lho

instagram.com/gwsn.official

7. Kini, cewek imut satu ini merupakan siswa di Hanlim Multi Art School

instagram.com/gwsn.official

8. Dara manis berzodiak Aries ini menjadikan Hyeri Girl's Day sebagai panutannya 

instagram.com/gwsn.official

Baca Juga: 9 Potret Menawan SoSo, Member GWSN yang Pesonanya Bikin Jatuh Hati

Verified Writer

Ratna Herlina

At least God's Plan is always much better than mine.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya