TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Pria Berdarah Bugis Ini Sukses Berkarier di Panggung Hiburan

Mengukir prestasi hingga kancah internasional! 

Berbagai sumber

Industri hiburan tanah air tak hanya dipenuhi oleh artis-artis dari suku Jawa dan Sunda saja. Suku lain dari Sabang sampai Merauke juga menghasilkan publik figur yang tak kalah berbakat salah satunya suku Bugis.

Selain artis perempuan, seperti Manohara dan Sophia Latjuba, suku asal Sulawesi ini juga mempunyai sederet nama artis pria membanggakan lainnya. Siapa saja, ya? Berikut ini sembilan pria berdarah Bugis yang sukses di panggung hiburan.

1. Mengawali karier sebagai vokalis band lalu menjadi wakil wali kota, Pasha Ungu adalah tokoh Bugis yang membanggakan

instagram.com/pashaungu_vm

2. Peran Kiai, pendeta, hingga supir bajaj, semua dilakoni dengan apik oleh Lukman Sardi

instagram.com/lukmansrd

3. Punya wajah blasterannya dan dikenal lewat sinetron remaja, Kevin Torsten ternyata berdarah campuran Bugis dan Jerman

instagram.com/kevin_torsten

Baca Juga: 10 Artis Berdarah Aceh yang Sukses Bikin Jatuh Hati, Ada Idolamu?

4. Meraih penghargaan The Best Foreign Artist of 2018 di Bravo Awards, Moskow, Sandhy Sondoro adalah penyanyi berbakat dari suku Bugis

instagram.com/sandhysondoro_official

5. Terjun ke dunia hiburan sejak remaja, Shawn Adrian Khulafa mengikuti jejak ibunya, Andi Soraya

instagram.com/shawn_air

6. Lebih dikenal sebagai seorang musisi berdarah Sunda, ternyata ayah Ikang Fawzi berasal dari suku Bugis dan Mandar

instagram.com/ikangfawzi

7. Dari nama Andi Arsyil saja sudah ketahuan kalau pemeran Furqon di Ketika Cinta Bertasbih ini seorang bangsawan Bugis

instagram.com/andiarsyil

8. Membintangi puluhan judul sinetron, film, dan FTV, sudah tahu kalau Marcell Darwin berdarah blasteran Makassar dan Jerman?

instagram.com/marcelldarwin

Baca Juga: Bukan Komedian, 10 Artis Berprestasi Ini Ternyata Berdarah Betawi

Verified Writer

Ratumas Ovvy

Find me on Instagram @ratumasovvy

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya