TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Fakta Perjalanan Karier Peggy Gou, Lagunya Viral di TikTok

Dari dunia mode banting setir ke musik

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

Bagi pengguna setia aplikasi TikTok pasti tidak asing dengan lagu (It Goes Like) Nanana yang dibawakan oleh Peggy Gou. Dirilis resmi pada 15 Juni 2023, sebelumnya lagu tersebut menjadi viral saat Peggy Gou tampil di Lost Nomads Festival yang diadakan di Gurun Agafay, Marrakesh Maroko. Memiliki irama musik yang menyenangkan, banyak pengguna TikTok yang menjadikan lagu (It Goes Like) Nanana sebagai sound.

Seiring kesuksesan lagunya, publik juga tengah menyoroti latar belakang sang DJ yaitu Peggy Gou. Kini dikenal sebagai salah satu DJ terkemuka ternyata dulunya Peggy Gou sempat bekerja sebagai editor majalah fashion loh. Lagunya viral di TikTok, berikut ini 9 perjalanan karier Peggy Gou. 

Baca Juga: 9 Potret Peggy Gou, DJ Beken yang Buat Furnitur dari Limbah Plastik

1. Sebelum menjadi DJ, Peggy Gou sempat menggeluti dunia mode sebagai salah satu editor majalah Harper's Bazaar di Korea Selatan

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

2. Kariernya sebagai DJ dimulai pada tahun 2009 saat Peggy Gou diajari oleh temannya yang juga berprofesi sebagai DJ

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

3. Dari sanalah Peggy Gou mulai tertarik dengan musik tekno dan mulai menciptakan karyanya sendiri

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

Baca Juga: 6 Fakta Reza Abdul Jabbar Suami Peggy Melati Sukma, Pengusaha Sapi

4. Peggy Gou pertama kali melakukan debut rekamannya pada tahun 2016 dengan merilis The Art of War part 1

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

5. Karya Peggy Gou seperti "Nabi", "Starry Night", hingga "It Makes You Forget" juga mendapat sambutan hangat dari publik

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

6. Perlahan tapi pasti nama Peggy Gou mulai dikenal luas hingga dipercaya tampil dalam festival bergengsi seperti Coachella, dan Glastonbury

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

7. Selain itu, Peggy Gou juga pernah tampil bersama musisi terkenal seperti Moodymann dan The Black Madonna

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

8. Kini menjadi salah satu DJ yang eksistensinya mulai diperhitungkan, Peggy Gou juga telah memiliki label rekamannya sendiri yaitu Gudu Records

Peggy Gou (instagram.com/peggygou_)

Baca Juga: 7 Fakta Perjalanan Karier Cheon Sa Rang di Drakor King the Land

Verified Writer

Sasti Nadiva

Dreams, Hopes, Forward

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya