Manajemen JKT48 mengumumkan setlist Seifuku No Me (Tunas di Balik Seragam) akan berganti menjadi Te Wo Tsunaginagara (Sambil Menggandeng Erat Tanganku) mulai awal tahun 2025.
Pergantian setlist tersebut juga dikonfirmasi oleh Melody Laksani dan Shani Indira selaku General Manager dan Wakil Manager Theater JKT48 pada September 2024. Apakah kamu siap menyambut setlist Te Wo Tsunaginagara (Sambil Menggandeng Erat Tanganku) di tahun 2025 ini?