Film Netflix, People We Meet On Vacation, menjadi salah satu drama romantis yang paling dinantikan karena diadaptasi dari novel best seller karya Emily Henry. Kisahnya tentang hubungan persahabatan yang perlahan berubah menjadi cinta melalui perjalanan liburan bersama. Film ini menyuguhkan cerita yang hangat, emosional, dan penuh refleksi tentang sebuah hubungan.
Sebagai film adaptasi novel romantis, People We Meet On Vacation merupakan perpaduan dari visual yang indah, karakter yang relatable, serta konflik perasaan yang dekat dengan kehidupan nyata. Tak heran jika film ini menjadi perbincangan di kalangan penikmat film Netflix bergenre romance. Nah, berikut lima daya tarik utama film orisinal Netflix People We Met On Vacation. Check it out!
