El Putra Sarira dan Leya Princy kembali menunjukkan kepedulian mereka terhadap korban bencana Sumatra. Kali ini, keduanya datang langsung ke Aceh Tamiang untuk menyalurkan bantuan setelah membuka penggalangan donasi melalui platform Kitabisa.
Selain menyalurkan bantuan, kedua pemain film Rangga & Cinta tersebut juga membangun suasana hangat dengan akrab berinteraksi bersama anak-anak, lho. Yuk, intip sederet potretnya di bawah ini!
