Musisi yang tampil di Djakarta Warehouse Project (DWP) XV adalah para DJ dari Indonesia dan mancanegara. Karena tahun ini DWP XV digelar di Bali, beberapa di antaranya ada yang mengunggah momen sedang menikmati keindahan Island of God ini.
Sejumlah DJ yang diundang untuk menjadi lineup DWP XV menyempatkan berfoto di vila hingga gak melewatkan sunset. Cek foto-foto delapan musisi yang pamer post-nya saat DWP XV akhir pekan kemarin.