Menjadi salah satu aktris muda berbakat yang memiliki jutaan fans membuat Syifa Hadju tak pernah sepi sorotan publik. Gadis ini pun selalu mampu mencuri perhatian dalam setiap peran yang pernah ia lakoni. Tak heran bila hal tersebut mampu mengangkat popularitasnya dengan sangat cepat.
Selalu tampil paripurna dalam setiap kesempatan, berikut sepuluh potret menawan Syifa Hadju dengan tema bunga. Tampak anggun dan bikin hati adem, Syifa sudah bagaikan seorang bidadari nih. Sukses curi perhatian!