Anime Sakamoto Days resmi melanjutkan ceritanya ke part 2. Hal ini sudah diungkapkan oleh studio TMS Entertainment, bahkan sebelum anime tersebut menyelesaikan part pertamanya.
Pada ending Sakamoto Days Part 1, tim Sakamoto akan kembali kedatangan villain kuat dari kalangan pembunuh bayaran luar Jepang. Apakah mereka akan baik-baik saja?