Sudah 5 Tahun, 10 Potret Sekala yang Kian Aktif Menggemaskan

Pemilik nama lengkap Dia Sekala Bumi ini merupakan putra dari pasangan Ayudia Bing Slamet dan Ditto. Dikenal sebagai anak yang aktif dan penuh ekspresi membuat Sekala menjadi salah satu keponakan online yang disayang netizen.
Kini, ia telah genap berusia 5 tahun, semakin bertumbuh, penasaran dengan potret kegemasan anak artis yang satu ini, kan? Yuk, intip di sepuluh potret berikut.
1. Inilah potret gemas Sekala dengan pose close-up yang menggemaskan

2. Sudah genap usia 5 tahun, ia lahir di Bali pada 24 Mei tahun 2016

3. Usianya yang terus bertambah, paras menawan Sekala pun kian terlihat jelas, ya! Setuju?

4. Oiya, Sekala juga sudah mulai sekolah. Saat ini keluarga kecilnya memutuskan untuk menetap di Bali

5. Mewarisi bakat seni dari ayah dan juga ibunya, ternyata Sekala juga sudah pandai main perkusi

6. Gak heran, jika ia digadang-gadang akan menjadi idola masa depan

7. Begini nih ekspresi Sekala saat bermain kembang api, antusias banget!

8. Terlahir dari pasangan selebritis, pastinya Sekala mendapat perhatian dari netizen, terlebih ia tumbuh menjadi anak yang aktif dan gemas

9. Tingkahnya memang gemasin banget, keponakan online siapa nih?

10. Kalau menurut kamu, Sekala lebih mirip ibu atau ayahnya?

Kini Dia Sekala Bumi, semakin tumbuh menjadi anak yang menawan. Sekala siap jadi idola masa depan, nih!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.