TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Kata Bahasa Indonesia yang Sama dengan Nama Kota Negara Lain

Mulai dari kota Bukan hingga kota Pala #IDNTimesHype

potret kota Bursa Turki (planetware.com)

Penamaan kota di berbagai negara biasanya diambil dari bahasa daerah masing-masing. Misalnya seperti nama Kabupaten Garut yang berasal dari kata kakarut di Bahasa Sunda.

Hal ini sama halnya dengan berbagai kota di dunia yang juga berasal dari bahasa daerah setempat. Namun uniknya, terdapat beberapa nama kota di dunia yang ternyata mirip dengan bahasa Indonesia, lho.

Nama-nama kota tersebut ada yang mirip dengan berbagai kosakata Bahasa Indonesia, mulai dari angka hingga kata benda. Berikut 10 kosakata Bahasa Indonesia yang ternyata sama dengan nama kota negara lain yang wajib kamu tahu. 

1. 'Bukan' merupakan Ibu Kota Provinsi Azerbaijan Barat yang ada di negara Iran

potret kota Bukan (ncr-iran.org)

2. Negara Peru memiliki ibu kota negara yang mirip dengan angka dalam bahasa Indonesia, yaitu 'Lima'

potret kota Lima (uniglobephillipstravel.com)

3. Ada juga Kota 'Saran' yang merupakan kota yang ada di negara Kazakhstan, tepatnya di wilayah Karaganda

potret kota Saran, Kazakhstan (aboutkazakhstan.com)

4. Ada juga kota 'Bursa' yang merupakan Ibu Kota Provinsi Bursa di Turki

potret kota Bursa Turki (planetware.com)

Baca Juga: 10 Nama-nama Buah dalam Bahasa Arab, Jangan Salah Sebut Ya!  

5. Kalau kota 'Amarah' ini merupakan salah satu kota besar yang ada di tenggara negara Irak

potret kota Amarah, Irak (twitter.com/Iraqesque)

6. Ibu kota negara Azerbaijan, 'Baku', ternyata juga mirip dengan kosakata Bahasa Indonesia, lho

potret kota Baku, Azerbaijan (as-p.com)

7. Kawasan 'Tari' merupakan ibu kota dari distrik Tari-Pori yang ada di Papua Nugini

potret pemandangan alam di kawasan Tari, Papua Nugini (steppestravel.com)

8. Unik, ada juga kota yang ada di negara Kenya yang mirip seperti Bahasa Indonesia, yaitu 'Nyeri'

potret kota Nyeri, Kenya (shadowsofafrica.com)

9. Masih di Afrika, ada juga kota 'Tema' yang berada di negara Ghana

potret kota Tema, Ghana (planetofhotels.com)

Baca Juga: Sudah Tahu Belum? 9 Nama-Nama Bahan Pokok di Dapur dalam Bahasa Jawa

Verified Writer

Anoraga Ilafi

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya