TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Template SMS di Handphone Jadul, Anak 90-an Pasti Ingat!

Dulu yang handphone-nya monophonic siapa, nih?

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

Teknologi zaman dulu gak secanggih era saat ini, nih. Salah satunya handphone, pada tahun 90-an masih belum ada sistem chat seperti saat ini yang bisa kirim foto, dokumen, bahkan suara. 

Dahulu ketika berkirim pesan, seseorang harus punya pulsa dengan isian banyak agar bisa berkirim pesan. Salah satunya ketika mengirim template SMS di handphone jadul. Walau begitu, template SMS di handphone jadul begitu menarik dan lucu pada eranya. Anak 90-an, mari nostalgia, yuk!

1. Gombal sama pacar, kirim sticker hati dan ucapan 'Kau Selalu di Hatiku'. Auto meleleh, deh, pacarnya

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

2. Kalau modus pengin nge-chat gebetan. Bisa kirim pesan seperti ini, nih. Hayo, siapa yang nulis SMS-nya alay seperti ini?

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

3. Pengin nembak seseorang tapi takut ditolak, mungkin tips ini bisa kalian tiru. Hahaha

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

4. Kasus SMS seperti di bawah ini bisa terjadi apabila cuma ada 1 HP di rumah dan digunakan ramai-ramai

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

Baca Juga: Nostalgia 15 Mainan Masa Kecil Generasi 90an, Mana Favoritmu?

5. Kalau ini, sih, mode sat-set das-des. Langsung kirim I Love You ke orang tersayang

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

6. Ini, nih, sticker hits-nya era SMS-an. Kalian pernah pakai yang mana?

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

7. Kalau doi chat kayak gini, mau jawab apa, nih?

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

8. Mana, nih, suaranya kaum LDR era SMS? Template SMS ini pasti pernah kalian kirim ke yang tersayang

template SMS (instagram.com/anak90anpastitau)

Baca Juga: 10 Daftar Lagu Nostalgia 80an 90an Terpopuler, Bikin Rindu Masa Lalu

Verified Writer

UmiRa

IG : ummihartatty_

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya