Dengan mempertaruhkan risikonya sebagai agen KCIA, Baek Ki Tae (Hyun Bin) menjalankan bisnis narkoba demi mencapai puncak kekuasaan di Made in Korea. Posisi gandanya ini secara efektif menjadikan dirinya sulit dikalahkan oleh lawan-lawannya.
Meski punya ambisi serta backing-an yang kuat, Baek Ki Tae tetap memiliki titik lemah yang bisa menghancurkannya. Berikut empat kelemahan utama Baek Ki Tae yang diprediksi dapat menyebabkan kejatuhannya di ending drakor Made in Korea.
