Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Akun Instagram Pemeran Drakor Positively Yours, Sudah Follow?

Poster Positively Yours
Poster Positively Yours (dok.Channel A/Positively Yours)
Intinya sih...
  • Choi Jin Hyuk memiliki akun Instagram @real_jinhyuk, sering membagikan potret dirinya dalam berbagai aktivitas.
  • Oh Yeon Seo punya akun instagram pribadi @ohvely22 untuk membagikan kegiatannya.
  • Kim Da Som memiliki akun instagram pribadi @som0506, sering membagikan kesehariannya.
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Drama Korea Positively Yours tak hanya menarik perhatian lewat ceritanya, tetapi juga jajaran para pemerannya yang populer. Kehadiran mereka membuat penggemar ingin mengenal lebih dekat aktivitas di luar layar. Salah satu cara yang sering dilakukan adalah mengikuti akun Instagram para pemainnya.

Melalui Instagram, para pemeran Positively Yours kerap membagikan potret keseharian, kegiatan syuting, hingga proyek terbaru. Melalui unggahan yang dibagikan membuat penggemar merasa lebih dekat dengan idola mereka. Tak heran jika banyak penonton penasaran apakah sudah mengikuti akun Instagram para pemain drama ini. Berikut tujuh akun Instagram pemeran drakor Positively Yours.

1. Kamu bisa jadi salah satu pengikut Choi Jin Hyuk di instagram dengan follow akun @real_jinhyuk. Ia kerap kali membagikan potret dirinya dalam berbagai aktivitas

Potret Choi Jin Hyuk
Potret Choi Jin Hyuk (instagram.com/real_jinhyuk)

2. Ikut bergabung dalam drama ini, Oh Yeon Seo punya akun instagram pribadi untuk membagikan kegiatannya lewat di @ohvely22

potret Oh Yeon Seo (instagram.com/ohvely22)
potret Oh Yeon Seo (instagram.com/ohvely22)

3. Memerankan karakter sebagai Lee Min Wook, Hong Jong Hyun kerap membagikan kegiatannya dalam akun instagram @hjonghyun

Potret Hong Jong Hyun
Potret Hong Jong Hyun (instagram.com/hjonghyun)

4. Memerankan karakter Hwang Mi Ran, Kim Da Som punya akun instagram pribadi kerap kali membagikan kesehariannya di akun @som0506

potret Kim Da Som (instagram.com/som0506)
potret Kim Da Som (instagram.com/som0506)

5. Kalau Kim Ki Doo punya akun instagram dengan akun @rlarlen0909. Di drama Positively Yours ia akan memerankan karakter sebagai sekertaris Choi Jin Hyuk

Potret Kim Ki Doo
Potret Kim Ki Doo (instagram.com/rlarlen0909)

6. Ikut bergabung dalam drama ini, Jang Yeo Bin dengan akun instagram @yexobin akan memerankan karakter sebagai sepupu Choi Jin Hyuk

Potret Jang Yeo Bin
Potret Jang Yeo Bin (instagram.com/yexobin)

7. Sukses membintangi karakter di Cashero, Kim Soo Jin turut bergabung dalam Positively Yours. Ia punya akun instagram @bricolage74

Potret Kim Soo Jin
Potret Kim Soo Jin (instagram.com/bricolage74)

Para pemeran Positively Yours tak hanya mencuri perhatian lewat peran mereka, tetapi juga melalui aktivitas di media sosial. Lewat akun Instagram masing-masing, para aktor dan aktris membagikan sisi lain dari kehidupan mereka yang lebih santai dan hangat. Dengan mengikuti akun-akun tersebut, penggemar bisa merasa lebih dekat dengan para pemain yang akan menghiasi layar pada awal tahun ini.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Inaf Mei
EditorInaf Mei
Follow Us

Latest in Korea

See More

6 Daya Tarik Drakor Spring Fever yang Diungkap Para Aktor

18 Jan 2026, 23:06 WIBKorea