Kwak Byung Gyun kembali mengusut kasus Do Ra Ik menjadi titik penting dalam perkembangan cerita drakor Idol I. Keputusan ini lahir dari keraguan yang terus mengganggunya sejak awal penyelidikan. Ia menyadari ada banyak hal yang belum terjawab dengan tuntas.
Di tengah tekanan dari atasan dan ayahnya, Byung Gyun memilih mengusut kembali kasus Do Ra Ik setelah menemukan bukti surat bunuh diri Jae Hee. Sejumlah temuan baru membuatnya yakin bahwa kebenaran belum sepenuhnya terungkap. Langkah ini menunjukkan tekadnya untuk mengembalikan reputasinya dalam menangani kasus yang rumit. Lantas, apa alasan di baliknya?
