Menjalani kehidupan sebagai orang dewasa berarti siap mengambil keputusan sulit demi kebahagiaan pribadi. Salah satunya, mengenai profesi. Tak jarang, seseorang memutuskan untuk berganti profesi alias switch career.
Seperti yang terjadi di dunia nyata, realitas mengenai fenomena switch career di kalangan profesional muda juga dibahas dalam berbagai drama Korea. Di antaranya, deretan judul berikut ini. Yuk, simak.
