Meski sudah berusaha dengan sekuat tenaga, Lee Joon (Gong Do Yu) masih belum puas atas 'pencapaiannya', saat berkelahi dengan teman sebayanya di drakor Study Group. Dia pun memutuskan melakukan beberapa hal, agar kemampuannya dalam berkelahi semakin meningkat.
Apa saja yang dilakukan oleh Lee Joon untuk bisa ahli dalam bertarung di drakor Study Group? Simak beberapa usahanya di bawah ini.