Begitu banyak rintangan yang harus dihadapi oleh karakter Oh Ae Sun (IU) dan Yang Gwan Sik (Park Bo Gum) untuk dapat bersatu dalam drakor When Life Gives You Tangerines. Mereka akhirnya bisa melangsungkan pernikahan meski awalnya Oh Ae Sun tidak mau menjadi istri Yang Gwan Sik.
Berhasil menikah, bukan berarti rintangan yang mereka hadapi lantas selesai begitu saja. Delapan kekuatan yang dimiliki rumah tangga Oh Ae Sun-Yang Gwan Sik dalam rangkuman berikut ini, membuat keduanya dapat menghadapi segala badai yang menghadang.