TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Permasalahan Hidup Putra Mahkota Yi Gun di Missing Crown Prince

Jadi putra mahkota memang susah, ya?

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

Menjadi putra mahkota berarti tanggung jawab besar sudah menanti, ya. Apalagi dengan gejolak politik di kerajaan yang gak ada habisnya. Akan banyak halangan yang hadir dalam kehidupan seorang putra mahkota. 

Itulah kira-kira yang dialami oleh Yi Gun (Suho EXO). Ia adalah putra mahkota, keturunan Raja Haejong (Jeon Jin Oh) dalam drakor Missing Crown Prince (2024). Berikut ini sederet permasalahan hidup yang Putra Mahkota Yi Gun di awal drama ini. 

1. Sebagai putra mahkota, Yi Gun diharapkan mampu mempelajari banyak ilmu yang sebenarnya tidak disukainya, termasuk bela diri

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

2. Nyawa Yi Gun juga selalu terancam karena raja terdahulu turun takhta secara tidak hormat dan dendam pada keluarganya

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

3. Terlalu dilindungi, Yi Gun kesulitan jika ingin bepergian keluar istana. Ia harus melakukan penyamaran serta berbohong pada orangtuanya

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

4. Ia juga kesulitan bergaul dengan saudaranya sendiri, Pangeran Doseong (Kim Min Kyu) karena para tetua menganggap mereka harusnya menjadi saingan

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

5. Nyatanya kakek Pangeran Doseong, Yoon Yi Gyeom (Cha Kwang Soo) memang berusaha menggulingkan Yi Gun agar cucunya naik takhta

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

Baca Juga: 4 Pertanyaan yang Muncul di Episode Awal Missing Crown Prince

6. Yi Gun dijodohkan dengan Choi Myeong Yoon (Hong Ye Ji), tapi gadis itu pernah diramal akan menjadi janda, sehingga orang yang jadi suaminya akan mati muda

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

7. Yi Gun gak sengaja melihat hubungan gelap Ibu Suri Min Soo Ryeon (Myung Se Bin). Ia pun terancam akan dihabisi oleh neneknya sendiri

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

8. Ia pun kehilangan kepercayaan karena orang-orang terdekatnya ternyata ada di pihak Ibu Suri dan berusaha mencelakai dirinya

still cut drakor Missing Crown Prince (instagram.com/mbn_drama)

Verified Writer

Anita Hadi Saputri

Freelance Writer

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya