TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Drakor Bertema Balas Dendam yang Tayang di 2022, Terbaru The Glory

Ada drakor yang dibintangi Song Joong Ki dan Song Hye Kyo

poster drama Korea Reborn Rich dan The Glory (instagram.com/jtbcdrama | instagram.com/netflixkr)

Drama Korea bertema balas dendam menarik ditonton karena menampilkan jalan cerita yang bikin penasaran disertai konflik yang menegangkan. Tak jarang, adegan berdarah-darah pun ditambahkan sehingga membuat dramanya semakin mencekam.

Menjadi salah satu tema yang diminati banyak penonton, setiap tahunnya pun selalu ada drama baru yang mengangkat tema balas dendam. Tak terkecuali di tahun 2022 ini. Tampilkan kisah yang bikin geregetan, 10 drama Korea bertema balas dendam yang tayang tahun 2022 ini tak boleh kamu lewatkan.

1. Eve menceritakan balas dendam Lee La El (Seo Yea Ji) terhadap orang-orang yang membuat ayahnya meninggal dan keluarganya hancur

poster drama Eve (instagram.com/tvn_drama)

2. Difitnah hingga masuk penjara, Kim Yo Han (Kang Ha Neul) memutuskan untuk balas dendam dengan menjadi orang dalam di penjara

poster drama Insider (instagram.com/jtbcdrama)

3. Adamas menampilkan aksi balas dendam dua saudara kembar setelah ayah angkatnya dibunuh dan ayah kandungnya difitnah sebagai pembunuh

poster drama Adamas (instagram.com/tvn_drama)

4. Dalam Again My Life, Kim Hee Woo (Lee Joon Gi) dibunuh namun mendapati dirinya hidup kembali dan memutuskan untuk balas dendam

poster drama Again My Life (instagram.com/sbsdrama.official)

Baca Juga: 5 Drakor Rating Tertinggi Song Joong Ki, Salah Satunya Reborn Rich

5. Military Prosecutor Doberman kisahkan Cha Woo In (Jo Bo Ah), putri tunggal keluarga chaebol yang menjadi jaksa militer untuk balas dendam

poster drama Military Prosecutor Doberman (instagram.com/tvn_drama)

6. Dibintangi Song Joong Ki, Reborn Rich ceritakan balas dendam karyawan yang dibunuh dengan berinkarnasi menjadi cucu konglomerat

poster drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

7. Dirilis pada 30 Desember, The Glory mengisahkan balas dendam Moon Dong Eun (Song Hye Kyo) kepada orang yang merundungnya saat SMA

poster drama The Glory (instagram.com/netflixkr)

8. Ceritakan aksi balas dendam terhadap orang-orang yang merundungnya saat sekolah, The King of Pigs ini diadaptasi dari film animasi

poster drama The King of Pigs (instagram.com/tving.official)

9. Sama seperti judulnya, Revenge of Others ini menampilkan aksi balas dendam terhadap namun lewat orang lain

poster drama Revenge of Others (instagram.com/disneypluskr)

Baca Juga: 5 Drakor Rating Tertinggi Song Joong Ki, Salah Satunya Reborn Rich

Verified Writer

Fitriani Sudrajat

.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya