TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Fakta Penyakit Langka yang Diderita Hong Hae In di Queen of Tears

Ia divonis meninggal 3 bulan lagi!

cuplikan drama Queen of Tears (dok. tvN/Queen of Tears)

Hong Hae In (Kim Ji Won) merupakan karakter utama dalam drama yang baru mengudara pada 9 Maret lalu, Queen of TearsDia diceritakan berkonflik dengan suaminya sendiri, Baek Hyun Woo (Kim Soo Hyun) karena Hong Hae In kadang melupakan janji-janji penting sehingga membuat sang suami merasa tidak dianggap.

Padahal ternyata penyebab dia sering melupakan sesuatu karena penyakit langka yang dideritanya. Penyakit itu baru diketahui setelah sel tumornya menyebar hingga peluangnya untuk selamat sangat rendah.

Apa saja fakta penyakit langka yang diderita Hong Hae In ini? Berikut penjelasan lebih lengkapnya!

1. Hong Hae In didiagnosis mengidap penyakit langka, yaitu tumor otak. Padahal selama ini dia menganggap dirinya menjalani hidup sehat

cuplikan drama Queen of Tears (instagram.com/tvn_drama)

2. Dia tidak pernah makan makanan siap saji, tidak pernah minum soda, serta selalu melakukan meditasi dan yoga agar tidak stres

cuplikan drama Queen of Tears (instagram.com/tvn_drama)

3. Penyakit itu membuat Hae In sering melupakan sesuatu, seperti tidak ingat tiba-tiba sudah berada di tempat berbeda dari beberapa saat lalu

cuplikan drama Queen of Tears (instagram.com/tvn_drama)

Baca Juga: 5 Masalah Rumah Tangga Hae In dan Hyun Woo di Queen of Tears

4. Jika kondisinya memburuk, Hae In bisa mengalami halusinasi atau bahkan sampai gangguan kepribadian

cuplikan drama Queen of Tears (instagram.com/tvn_drama)

5. Di dunia ini, tidak banyak kasus penyakit seperti yang diderita Hong Hae In. Dia bahkan pasien Korea pertama yang mengidap penyakit itu

cuplikan drama Queen of Tears (instagram.com/tvn_drama)

6. Saking langkanya, belum ada solusi medis untuk penyakit itu. Terlalu berbahaya juga untuk dioperasi karena sel tumornya sudah menyebar

cuplikan drama Queen of Tears (dok. tvN/Queen of Tears)

Verified Writer

Siti Nurmala Sari

welcome!!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya