TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Aktris yang Punya Pasangan Berkemampuan Magis di KDrama

Ada yang punya kekuatan seperti pasangannya

Shin Ye Eun di drama He Is Psychometric (instagram.com/jypactors_official) | Moon Ga Young di drama Link: Eat, Love, Kill (instagram.com/disneypluskr)

Yeo Jin Goo tengah disibukkan dengan drama Link: Eat, Love, Kill yang mulai tayang pada 6 Juni 2022. Dalam drama tersebut, ia bertransformasi menjadi seorang koki berbakat bernama Eun Gye Hoon.

Selain itu, Gye Hoon memiliki kemampuan supranatural. ia dapat merasakan emosi dari No Da Hyun (Moon Ga Young), seorang wanita yang tak dikenalnya.

Sejumlah aktris lainnya juga dipertemukan dengan pria yang memiliki kemampuan supranatural dalam drama Korea. Siapa saja? Yuk, cari tahu selengkapnya!

1. Shin Ye Eun jatuh cinta pada temannya sendiri yang mampu membaca pikiran orang lain hanya dengan menyentuhnya di He Is Psychometric (2019)

Shin Ye Eun di drama He Is Psychometric (instagram.com/jypactors_official)

2. Jadi detektif, Lee Yeon Hee bekerja sama dengan Ok Taecyeon yang mampu melihat kematian di drama The Game: Towards Zero (2020) 

Lee Yeon Hee di drama The Game: Towards Zero (youtube.com/KOCOWA TV)

3. Dalam drama Tomorrow with You (2017), Shin Min Ah menikah dengan seorang pria yang dapat pergi ke masa depan

Shin Min Ah di drama Tomorrow with You (youtube.com/tvN D Indonesia)

Baca Juga: 11 Couple KDrama 2022 yang Kesulitan Dapat Restu Keluarga

4. Kalau Seo Hyun Jin menyimpan rasa pada Eric Moon yang dapat melihat gambaran masa depannya di Another Miss Oh (2016) 

Seo Hyun Jin di drama Another Miss Oh (youtube.com/tvN D Indonesia)

5. Selanjutnya ada Moon Ga Young yang kerap terlibat dengan pria tak dikenal yang mampu merasakan emosinya di Link: Eat, Love, Kill (2022) 

Moon Ga Young di drama Link: Eat, Love, Kill (instagram.com/tvn_drama)

6. Lee Se Young bekerja sama dengan seorang profiler yang mampu membaca ingatan orang saat menyentuhnya di drama Memorist (2020) 

Lee Se Young di drama Memorist (youtube.com/tvN D Indonesia)

7. Bae Suzy jatuh hati pada seorang jaksa yang bisa melihat masa depan melalui mimpi seperti dirinya di While You were Sleeping (2017) 

Bae Suzy di drama While You were Sleeping (instagram.com/jypactors_official)

8. Sebuah kasus membuat Lee Bo Young terlibat dengan anak SMA yang bisa membawa pikiran orang lain di I Can Hear Your Voice (2013)

Lee Bo Young di drama I Can Hear Your Voice (youtube.com/SBS Drama)

Baca Juga: 12 OST KDrama yang Cocok Didengar saat Sulit Tidur, Calming!

Verified Writer

Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya